|Analisis - Bulanan| Distribusi Curah Hujan Bulan Januari Tahun 2020 di Provinsi Jawa Timur

Berdasarkan data yang kami terima dari 197 stasiun (pos hujan) sampai dengan awal bulan Februari 2020 dapat diinformasikan curah hujan bulan Januari 2020 adalah sebagai berikut:





CURAH HUJAN KABUPATEN / BAGIAN DARI KABUPATEN

Cari pada kolom di bawah ini ⇩
Lalu tekan Enter → di Keyboard
Cari pada kolom di bawah ini ⇩
Lalu tekan Enter → di Keyboard
51 -100 mm Terjadi di sebagian kecil Bondowoso, Malang, dan Probolinggo.
101 - 150 mm Terjadi di sebagian kecil Banyuwangi, Blitar, Bondowoso, Jember, Malang, Pamekasan, Probolinggo, dan Situbondo.
151 - 200 mm Terjadi di sebagian kecil Bangkalan, Banyuwangi, Blitar, Bojonegoro, Lumajang, Madiun, Magetan, Malang, Pamekasan, Pasuruan, Probolinggo, Sampang,
151 - 200 mm Terjadi di sebagian kecil Sumenep, Surabaya, Trenggalek, Tuban, dan Tulungagung.
151 - 200 mm Terjadi di sebagian Bondowoso, Jember, dan Situbondo.
201 -300 mm Terjadi di sebagian kecil Jombang, Kediri, Mojokerto, Nganjuk, Ngawi, Pacitan, Pasuruan, Probolinggo, dan Sidoarjo.
201 -300 mm Terjadi di sebagian Blitar, Bondowoso, Lamongan, Lumajang, Madiun, Ponorogo, Situbondo, Sumenep, dan Trenggalek.
201 -300 mm Terjadi di sebagian besar Bangkalan, Banyuwangi, Bojonegoro, Gresik, Jember, Magetan, Malang, Pamekasan, Sampang, Surabaya, Tuban, dan Tulungagung.
301 - 400 mm Terjadi di sebagian kecil Bangkalan, Banyuwangi, Gresik, Jember, Pulau Kangean, Magetan, Pamekasan, Situbondo, Surabaya, Tuban, dan Tulungagung.
301 - 400 mm Terjadi di sebagian Blitar, Bojonegoro, Bondowoso, Lamongan, Lumajang, dan Malang.
301 - 400 mm Terjadi di sebagian besar Batu, Jombang, Kediri, Madiun, Mojokerto, Nganjuk, Ngawi, Pacitan, Pasuruan, Ponorogo, Probolinggo, Sidoarjo, Sumenep, dan Trenggalek.
401 - 500 mm Terjadi di sebagian kecil Banyuwangi, Batu, Blitar, Bondowoso, Jember, Kediri, Lamongan, Lumajang, Madiun, Malang, Mojokerto, Nganjuk, Ngawi, Pacitan, Pasuruan, Situbondo, dan Trenggalek.
401 - 500 mm Terjadi di sebagian Jombang dan Probolinggo.
401 - 500 mm Terjadi di sebagian besar Pulau Kangean.
> 500 mm Terjadi di sebagian kecil Banyuwangi, Blitar, Jombang, Malang, Mojokerto, Pacitan, dan Probolinggo.
> 500 mm Terjadi di seluruh Pulau Bawean.